JANGAN SEPELEKAN DEHIDRASI
Setiap orang berpotensi mengalami dehidrasi, termasuk juga para pekerja yang membutuhkan banyak energi dan cairan saat bekerja. Kondisi tubuh yang kekurangan cairan, terutama dalam waktu yang telah lama dapat mendatangkan risiko bagi pekerja. Dehidrasi merupakan kondisi tubuh manusia kekurangan cairan, atau ketika cairan yang dikeluarkan oleh tubuh tidak sebanyak yang diterima. Seperti yang diketahui, dua […]